Indeks

Komisi II Akan Memanggil Sejumlah Stekholder Membagas Harga Gabah Petani

  • Bagikan
Oplus_131104

Pinrang 13 News : Wakil Ketua komisi II Dewan perwakilan Rakyat (DPRD) kabupaten Pinrang saat di temui di ruang kerjanya Karno HW menyampaikan tuntutan Lembaga Serikat Petani Indonesia (SPI) di ruangan Bapemperda gedung DPRD kabupaten pinrang saat hearing . Selasa (29/4) .

Kepada wartawan karno HW adalah Wakil ketua komisi II itu menyampaikan bahwa kami dari komisi II baru saja menerima aspirasi dari lembaga Serikat petani indonesia (SPI) yang mempermasalahkan harga gabah petani yang tidak sesuai harga yang di tetapkan pemerintah yakni Rp. 6500,menurut PSI ada beberapa tengkulak yang membeli harga tidak sesuai harga yang telah di tetapkan pemerintah hal itu yang memicu Lembaga SPI melakukan hearing di gedung DPRD pinrang,ujar karno menjelaskan

Example 300x600

Lanjut Karno ” untuk mencari solusi hal tersebut kami akan memanggil sejumalah stekolder terkait seperti dinas pertanian , Dandim ,serta Perpadi , Bulog untuk mengadahkan Rapat dengar pendapat (RDP) terkait keluhan petani melalui SPI ( serikat petani Indonesia).

Iya juga menyampaikan akan ada sejumlah agenda yang akan di bahas pada RDP nantinya serta menyampaikan keluhan petani terkait harga gabah yang telah di tetapkan pemerintah sebesar (6.500) .

banner 970x200 Example 728x250
banner 120x600
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *